Cara Install dan Update Google Chrome Linux Ubuntu Terminal

Cara Install dan Update Google Chrome Linux Ubuntu Terminal
Dengan rilis terbaru dari versi stabil Version 100.0.4896.127 (Official Build) (64-bit), pembaruan baru Google Chrome yang tentunya telah melewati uji coba untuk peningkatan serta fitur menarik, yang diperkenalkan dengan pengalaman berselancar aman dan nyaman. 

Cara Install Google Chrome di Linux

Lebih nyaman menggunakan Google Chrome dan pengen menggunakannya di linux. Temen-temen bisa masukkan perintah di terminal 
sudo apt install ./google-chrome-stable_current_amd64.deb
Kebetulan banget nih, Google Chrome pc dirumah lagi butuh update. Jadi buat temen-temen yang update Google Chrome di linux, caranya mudah banget. 

Cara Update Google Chrome via Terminal

Langsung saja buka tools terminal kemudian masukkan perintah. 
wget https://dl.google.com/linux/direct/google-chrome-stable_current_amd64.deb
sudo dpkg -i google-chrome*.deb
sudo apt-get install -f
Pastikan kamu sudah mengikuti setiap langkah dengan hati-hati ketika memasukkan perintah tersebut, sperti spasi huruf atau tanda baca. Setelah berhasil menyelesaikan instalasi, coba buka dan jalankan Google Chrome.
root@xcode:/home/betariko# cd Downloads/
root@xcode:/home/betariko/Downloads# sudo dpkg -i google-chrome*.deb
(Reading database … 403747 files and directories currently installed.)
Preparing to unpack google-chrome-stable_current_amd64.deb …
Unpacking google-chrome-stable (104.0.5112.79-1) over (100.0.4896.127-1) …
Setting up google-chrome-stable (104.0.5112.79-1) …
Processing triggers for gnome-menus (3.36.0-1ubuntu1) …
Processing triggers for desktop-file-utils (0.24-1ubuntu3) …
Processing triggers for mime-support (3.64ubuntu1) …
Processing triggers for man-db (2.9.1-1) …
root@xcode:/home/betariko/Downloads# sudo apt-get install -f
Reading package lists… Done
Building dependency tree       
Reading state information… Done

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *